Daerah

Bupati HM.Wardan Pimpin Rapat Evaluasi Penyaluran BST Tahap I Melalui Vid-Con.


 Bupati HM.Wardan Pimpin Rapat Evaluasi Penyaluran BST Tahap I Melalui Vid-Con.

Foto prokopimsetinhil

Tembilahan - Melalui Video Conference (Vid-Cov) Bupati HM.Wardan Evaluasi penyaluran Bantuan Sosial Tunai (BST) tahap I di Kabupaten Indragiri Hilir, di Posko Gugus Tugas Covid-19 Inhil, Rabu (10/6/2020) Siang.


Rapat yang diikuti seluruh Camat di Kabupaten Indragiri Hilir, Bupati HM.Wardan didampingi Asisten I dan beberapa Kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) dilingkungan Pemkab Inhil.


BACA JUGA :bobol-rumah-warga-di-rohil--pelaku-diciduk-polisi-di-daerah-ini--


Sesuai data yang dikirim Pemerintah Kabupaten Indragiri Hilir ke Kementerian Sosial RI yang diusulkan untuk mendapatkan BST sebanyak 53.389 KK tetapi yang di setujui Kemensos RI sebanyak 52.136 KK dan sampai saat ini sudah disalurkan sebanyak 46.455 KK atau 89,10% dan berdasarkan data dari Kantor Pos dan Dinsos masih ada 5682 KK yang belum menerima BST yang tersebar di 20 kecamatan yang ada di Kabupaten Indragiri Hilir.

Halaman :
Penulis: