Untuk itu diharapkan peran serta masyarakat yang mampu untuk membantu yang tidak mampu. Begitu juga dengan perusahaan - perusahaan diharapkan dana CSRnya dapat disalurkan untuk pembagian masker kepada masyarakat.
"IWO Pelalawan siap berkolaborasi dengan perusahaan - perusahaan yang ingin menyalurkan bantuan/pembagian masker gratis ke Masyarakat," tutupnya(Dav).
Penulis: Budi