Daerah

Wakil Bupati H Syamsuddin Uti Hadiri Muskab Kadin Kab Inhil

pesisirnews.com pesisirnews.com
Wakil Bupati H Syamsuddin Uti Hadiri Muskab Kadin Kab Inhil

Tembilahan,PESISIRNEWS.COM - Wakil Bupati Indragiri Hilir (Inhil) H Syamsuddin Uti hadiri Musayawarah Kabupaten (Muskab) Kamar Dagang dan Industri Kabupaten Indragiri Hilir Tahun 2020 di Hotel Inhil Pratama JI. Garam Tembilahan, Rabu, (15/01/2020) pagi.


BACA JUGA :Saat-Apel-Antisipasi-Bencana--Personil-Polres-Banjar-Memotong-Pohon-Bambu-Yang-Menghalangi-Jalan


Muskab Kamar Dagang dan Industri Kabupaten Inhil ini mengangkat tema Peran Usahawan IKM dan UKM Daerah dalam Meningkatkan Produktivitas Ekonomi Desa yang Berwawasan Syariah Berbasis Industri Digital 4.0.


BACA JUGA :Program-BERKAT--Polres-Bengkalis-Menyalurkan-Zakat-Frofesi-Kepada-Wilayah-Polsek-Rupat-


Dalam wawancaranya Wakil BupatiH Syamsuddin Uti mengatakan atas namaPemerintah Kabupaten Idragiri Hilirmendukung dan menyambut baik ataskedatangan Ketua Umum KADIN Riau.


"Semoga jajaran pengurus KADIN Kabupaten

Inhil yang baru bisa menjalin sinergi dan kerja

sama yang baik dengan Pemerintah Daerah

dan terus meningkatkan peran dalam

membangun Inhil terutama dalam bidang

perekonomian, termasuk dalammengembangkan IKM dan UKM,memajukandunia usaha dan mendorong lajupertumbuhan ekonomi, katanya.


Wabup juga menjamin kemudahan untuksegala urusan, itu juga dibuktikan dengandiadakannya Tax Holiday yang artinyapengurangan atau penghilangan pajakpenghasilan secara sementara.


Tax Holidaydilakukan untuk meningkatkan ketertarikandalam berinvestasi bagi para investor.


Sementara Ketua Umum KADIN Riau Supianto,

S.Sos. MM dalam wawancaranya mengatakan

ini adalah momentum awal ketika acaramuskab ini dilaksanakan dan ini adalah salahsatu perintah organisasi yang harus kitalaksanakan.Semoga dengan semangat kepengurusanbaru dan diadakannya Muskab ini bisamenjadi inspirasi dan semangat bagikawan-kawan dan para pengusaha.


Kitaberharap dengan langkah ini semogapertumbuhan perekonomian Inhil bisa menjadilebiha baik lagi, tuturnya.

[ADNOW]

Terakhir Supianto mengatakan KADIN inipunya akses Nasional, Internasional, danRegional untuk itu marilah sama-sama kitagunakan dengan sebaik mungkin.(rls)


Penulis: Haikal